Jadi Pengusaha, bu Veronica eks Ahok Sebut Hidupnya Lucu

Avatar photo

- Pewarta

Senin, 16 Maret 2020 - 17:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Halloseleb.com, Jakarta – Veronica Tan mengunggah curhatan panjang tentang kondisi kehidupannya sekarang. Curhatan tersebut ia sampaikan melalui postingan Instagram yang ia unggah pada Kamis (5/3/2020).

Selepas bercerai dari Ahok, Veronica Tan menjelma jadi wanita mandiri yang punya usaha sendiri. Postingan di Instagram-nya ini bercerita tentang 3 bisnis baru yang tengah ia geluti.

Di awal unggahan, ibu dari Nicholas Sean menyebut hidupnya lucu. Hal itu lantaran ia tak pernah membayangkan bakal menjadi pengusaha atau entrepreneur. Bisnis yang kini ia rintis berawal dari hal-hal yang ia sukai.

Mantan Istri Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), Veronica Tan. (Foto : Instagram @veronicatan_official)

Berikut isi lengkap curhatan Veronica Tan seperti dikutip dari akun Instagramnya:

“Hidup itu lucu…

Dulu saya gak pernah mimpi untuk jadi pengusaha, kalau anak jaman sekarang bilang entrepreneur. Semuanya berawal dari kegemaran, hal-hal yang saya suka dan panggilan hati.

Kegemaran saya menjamu teman dan keluarga sambil barbeque di rumah mengantar saya membuat bisnis supplier daging berkualitas bernama @alphaagroindonesia.

Pertama kali buka bisnis sebenarnya adalah @bearhounds_aidsoftcafe karena saya suka kuliner, dan @nachosean bisa tetap main airsoft hobby-nya sambil saya awasi.

Lalu kegemaran saya menjamu teman dan keluarga sambil barbeque di rumah mengantar saya membuat bisnis supplier daging berkualitas bernama @alphaagroindonesia,” tulis Veronica Tan.

Tak hanya berjualan daging, Veronica Tan juga ikut merintis sebuah aplikasi penyedia jasa perawat medis berkualitas. Selain itu, mantan istri Ahok juga aktif melakukan pemberdayaan melatih para ibu yang tinggal di rusun untuk membuat souvenir. (ind)

Berita Terkait

Menggali Potensi Karir di Era Digital: Apa yang Harus Dipersiapkan?
Pemanas Air Listrik Kamar Mandi: Solusi Praktis untuk Kenyamanan di Rumah
PT Royal Gemilang Persada Sukses Usung Proyek Tanpa Riba dan Gharar
Stretch Mark pada Kehamilan: Kenali Cara Terbaik untuk Mencegahnya
5 Rekomendasi Sepatu Bola Specs Original dengan Harga di Bawah Rp 1 Juta, Dapatkan Melalui Blibli!
SoulFit, Korean Mega Gym Pertama Telah Hadir di Indonesia
Industri Hospitality di Bali: Kesempatan Karir Terbuka Lebar
Tambah Cuan, Ini 10 Situs Terbaik untuk Mencari Pekerjaan Freelance 2024
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Senin, 14 Oktober 2024 - 13:36 WIB

Bos Toyota Sebut Sebanyak 5,5 Juta Pekerja Otomotif Kehilangan Pekerjaan Jika Produsen Fokus ke Mobil Listrik

Kamis, 10 Oktober 2024 - 09:49 WIB

Sekitar 16 Pengusaha Pertambangan Bentuk Konsorsium untuk Investasi di di Ibu Kota Nusantara

Kamis, 3 Oktober 2024 - 10:45 WIB

Presiden Jokowi Berharap Intervensi Penyaluran Bantuan Pangan Beras Bisa Mengerem Harga Beras

Selasa, 1 Oktober 2024 - 07:45 WIB

Siapakah Menteri yang Disayangi Prabowo? Hashim Djojohadikusumo Bocorkan ke Paguyuban Tionghoa

Sabtu, 28 September 2024 - 16:00 WIB

Rilispers.com Layani Publikasi Khusus di Media Ekonomi dan Bisnis untuk Pencitraan dan Pemuliĥan Citra

Sabtu, 28 September 2024 - 15:16 WIB

Arsjad Rasjid dan Anindya Bakrie Sudah Bertemu, Senin Ini Kadin Indonesia Beri Keterangan kepada Media

Jumat, 27 September 2024 - 20:04 WIB

Seluruh DPW Dukung Perubahan AD dan Evaluasi Kinerja Pengurus PROPAMI dalam RUA RUALB 2024 di Ancol

Kamis, 26 September 2024 - 10:39 WIB

Tinjau Pabrik Jagung, Wamentan Sudaryono Dorong Tingkatkan Produksi dan Penuhi Kebutuhan Nasional

Berita Terbaru

TEKNO

5 Aplikasi Penghasil Uang, Sudah Terbukti Bayar!

Senin, 14 Okt 2024 - 13:12 WIB

Beauty

5 Gaya Fashion Hijab Modern yang Wajib Dicoba di 2024

Senin, 14 Okt 2024 - 01:28 WIB