Berawal dari Iseng Wellisna Merduani Sukses Menjadi Beauty Influencer

- Pewarta

Senin, 22 Juni 2020 - 10:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 Beauty influencer, Wellisna Merduani. (Foto : Instagram @wellisnaa)

Beauty influencer, Wellisna Merduani. (Foto : Instagram @wellisnaa)

Femme.id, Jakarta – Influencer, mungkin sekarang kata satu itu sudah enggak asing lagi di telinga masyarakat. Kesuksesan strategi influencer marketing yang dijalankan oleh brand membuatnya terus dibicarakan dari waktu ke waktu. Imbasnya, semakin banyak brand, baik yang sudah mapan ataupun yang baru berkembang, tertarik untuk mengadaptasi strategi ini.

Di lain pihak, kondisi di mana brand banyak mencari seorang influencer untuk mempromosikan produk mereka, membuat masyarakat menjadi merasa kalau pekerjaan ini mempunyai daya tarik yang tinggi.

“Memang banyak cara yang bisa dilakukan agar seseorang bisa menjadi influencer. Namun salah satu yang sering ditekankan oleh mereka yang telah terjun di bidang ini adalah dengan mencari satu spesifikasi konten atau bidang yang ingin kita ceritakan kepada khalayak. Semisal, memilih bidang yang sedang banyak digemari, yakni kecantikan / beauty,ujar Wellisna Merduani seorang beauty influencer di Jakarta Sabtu (20/7/2020).

ads

Karena keunikan konten yang dibuat oleh para beauty influencer membuat brand memiliki beragam cara untuk menyampaikan konten secara kreatif. Sementara kalau brand memanfaatkan Google Ads dan Facebook Ads, mereka hanya akan memiliki 1-2 gaya penyampaian pesan saja.

“Bukti bahwa strategi influencer marketing merupakan salah satu strategi yang efektif bagi brand, termasuk yang konsentrasi produknya adalah produk kecantikan. Dan karena permintaan yang besar dari brand ini jugalah yang menyebabkan sekarang banyak yang memilih profesi sebagai beauty influencer,” ungkap Wellisma.

Salah satu kunci untuk bisa menjadi seorang beauty influencer yang sukses adalah dengan membina hubungan atau networking dengan para pelaku industri berkaitan.

“Sebagai beauty influencer aku selalu menyempatkan diri hadir di berbagai kesempatan dan menjalin networking dengan para pelaku industri khususnya kecantikan,” aku Wellisna, yang pernah meraih juara 3 tari tingkat nasional tahun 2012.

Dicerita gadis kelahiran Bandung ini awal mulanya, cuma iseng-iseng main media sosial di akun instagramnya dengan meme-meme dan video yang mengadirkan konten konten make up daily.
 
“Tahun 2018 adalah awal keisengan aku ngeyoutube dengan menghadirkan konten-konten make up daily. Alhamdulillah tahun 2019 udah dapat silver play button. Tapi aku tetap konsesten di konten – kontren make up hingga saat ini,” pungkas Wellisma. (*)

Berita Terkait

Review Buku Hujan Bulan Juni Karya Sapardi Djoko Damono
Pecinta Manhwa? Ini Dia Daftar Platform Manhwa Indonesia Populer, Gratis!
Peluang Bisnis : Cara Daftar Program Tiktok Afilliate
Kasus Kekerasan dalam Rumah Tangga, Ferry Irawan Diperiksa 9 Jam Sebagai Tersangka
Kasus Penyalahgunaan Narkoba, Artis Revaldo Mulai Jalani Rehabilitasi Narkoba
Atta Halilintar Ungkap Alasan Dukung Erick Thohir Calon Ketua Umum PSSI Periode 2023 – 2027
Berikut 3 Media Entertainment yang Tepat untuk Content Placement dan Publikasi Press Release
Terancam 5 Tahun Penjara, Ferry Irawan Jadi Tersangka Usai KDRT Terhadap Venna Melinda
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Selasa, 28 November 2023 - 19:12 WIB

Cara Menurunkan Berat Badan di Malam Hari Tanpa Ribet!

Kamis, 6 Juli 2023 - 08:00 WIB

Tiktoker Jadikan Sweet Tooth Trend, Begini Kata Para Ahli

Jumat, 23 Juni 2023 - 22:18 WIB

Anak Demam? Jangan Panik dan Lakukan Hal Berikut

Selasa, 20 Juni 2023 - 07:08 WIB

Ini Dia Cara Agar Lebih Kuat Menghadapi Cobaan Hidup

Senin, 19 Juni 2023 - 17:00 WIB

10 Tips Kecantikan Alami untuk Wanita Modern

Senin, 19 Juni 2023 - 13:22 WIB

Tips Mudah Cara Mengurangi Sakit Ketika Haid

Kamis, 23 Maret 2023 - 06:06 WIB

Manfaat Kurma Bagi Kesehatan

Kamis, 16 Maret 2023 - 08:10 WIB

Jangan Panik, Ini Cara Mengatasi Sesak Napas

Berita Terbaru

Harga Stick Xbox Original. (Pixabay.com/InspiredImages)

LIFESTYLE

Harga Stick Xbox Original Terbaru 2023 di Indonesia

Sabtu, 2 Des 2023 - 09:04 WIB

HEALTH

Cara Menurunkan Berat Badan di Malam Hari Tanpa Ribet!

Selasa, 28 Nov 2023 - 19:12 WIB